MUSYAWARAH PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DESA (RPJM-Desa) Tahun 2020-2025
Diselenggarakan oleh Pemerintah Desa Kauman yang bertempat di Balai Desa Kauman, Dalam kegiatan ini di hadiri oleh kurang lebih 80 Undangan terdiri dari: Kepala Desa Kauman YULIA PURWANINGTYASARI DA.SE, Ketua BPD dan Anggota, Seluruh Perangkat DS.Kauman, Bhabinkamtibmas DS.Kauman BRIPKA AGUS.D, Ketua RT Dan RW Wilayah Ds.Kauman, Danton Linmas Bersama Anggota, Bidan DS.Kauman Luluk Pegy, Toga Tomas Toda Ds.Kauman, Juru ...